CILEGON

Lowongan Kerja Elzatta Hijab Cilegon

Mengawali langkah dengan niat untuk menciptakan sesuatu yang bermanfaat,elzatta hijab lahir sebagai salah satu brand fashion hijab lokal. Dengan tujuan awal untuk memenuhi kebutuhan wanita muslimah akan kebutuhan fashion yang syar’i namun tetap berkesan modern, elzatta menyediakan beragam produk berkualitas dengan variasi yang kaya.

Sebagai fashion hijabnya perempuan Indonesia, koleksi Elzatta juga diwarnai dengan pemakaian motif yang diinspirasi oleh motif tradisional dari berbagai daerah di Indonesia. Dalam aneka warna pilihan, motif-motif yang telah dimodifikasi oleh tim desain Elzatta ini, menjadi identitas tersendiri bagi sebuah karya anak negeri.Dengan kekuatan sinerji bersama banyak pihak, koleksi Elzatta kini bisa didapatkan dengan mudah di toko Elzatta, yang jumlahnya mencapai 250 toko dan tersebar di seluruh Indonesia. Koleksi dengan variasi items lengkap ini, juga diperuntukkan untuk memenuhi kebutuhan busana muslim keluarga Indonesia. Didukung bahan nyaman dan desain pilihan, pesona koleksi Elzatta adalah Pesona Hijab Indonesia.

Saat ini kami sedang membutuhkan kandidat untuk posisi berikut :

SALES ASSISTANT

Kualifikasi :

  • Pria atau Wanita
  • Diutamakan memiliki pengalaman di bidang sales 1 tahun
  • Berpenampilan Menarik
  • Menguasai penggunaan sosial media
  • Berkepribadian baik, jujur dan amanah
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
  • Penempatan Elzatta Cilegon
  • Kompensasi Sallary dan Bonus

Kirimkan CV dan Lamaran Lengkap Ke Ruko Cilegon City Square Block C-3

Contact Person

Telp: 087771502421

Leave a Reply

Back to top button

Adblock Detected

Turn off the Ad blocker