SERANG

Lowongan Kerja PT. Arwana Citramulia

PT Arwana Citramulia Tbk (IDX: ARNA), adalah salah satu perusahaan terbesar dalam industri keramik yang memperoleh penghargaan baik dari dalam maupun luar negeri antara lain: Rekor MURI 2013 sebagai industri keramik pertama yang mendapatkan sertifikat industri hijau dari Kementrian Perindustrian Republik Indonesia dan industri keramik dengan lokasi pabrik terbanyak.

PT Arwana Citramulia Tbk sedang membutuhkan kandidat untuk posisi berikut:

Operator QC Out Going

Job Desc:

  • Melakukan Pengecekan AQL (Acceptance Quality Limit)
  • Melakukan Pengecekan Shading, Planar, Deffect, Glossiness, Cek Dimensi, Pengemasan.
  • Melakukan Scan Barcode label
  • Melakukan pengecekan Watermark
  • Melakukan Tiimbang berat tile/dus
  • 5R

Job Requirements:

  • Pendidikan minimalSMK Semua jurusan
  • Mampu berkomunikasi dengan baik
  • Mampu bekerja secara shift

Send your CV to: recruitment.p2@arwanacitra.com / https://inkd.in/gMQikXgA

Subject: Operator QC OG_Nama


Operator QC Incoming

Job Desc:

  • Melakukan analisa kualitas terhadap incoming material untuk body dan glaze.
  • Melakukan pencatatan, rekap data, dan membuat laporan hasil pengujian test incoming material body dan glaze.
  • 5R

Job Requirements:

  • Pendidikan minimalSMK Semua jurusan
  • Mampu berkomunikasi dengan baik
  • Bersedia bekerja secara shift

Send your CV to: recruitment.p2@arwanacitra.com / https://Inkd.in/gMOiRXgA

Subject: Operator QC Incoming_Nama

Leave a Reply

Back to top button

Adblock Detected

Turn off the Ad blocker