Lowongan Kerja PT Paragon Technology and Inovation Tangerang
loker cilegon – PT. Paragon Technology and Inovation adalah Perusahaan nasional yang bergerak dibidang berbagai macam produk kosmetik diantaranya Wardah, Make Over, Emina, IX, Putri, dan masih banyak lagi. PT Paragon Technology and Inovation memiliki pengalaman lebih dari 32 tahun membuat PT Paragon Technology and Inovation diakui dan terkbukti kualitasnya yang telah berhasil memuaskan dan memberikan manfaat kepada masyarakat khususnya Indonesia. PT. Paragon Technology and Inovation memiliki visi menjadi perusahaan yang berkomitmen untuk memiliki pengelolaan terbaik dan berkembang terus menerus dengan bersama-sama menjadikan hari ini lebih baik dari hari kemarin melalui produk berkualitas yang memberikan manfaat bagi Paragonian, mitra, masyarakat, dan lingkungan.
Saat ini PT. Paragon Technology and Inovation sedang membutuhkan karyawan untuk mengisi posisi:
Driver
Kualifikasi :
- Laki-laki
- Usia 30 – 40 tahun
- Memiliki SIM B1/B2
- Pendidikan minimal SMA/K/Sederajat
- Rata-rata nilai Matematika minimal 6,0
- Bersedia ditempatkan di Tangerang
- Bersedia bekerja dengan sistem shift
Quality Control
Kualifikasi :
- Laki-laki/Perempuan
- Teliti
- Pendidikan minimal SMA/K/Sederajat
- Usia maksimal 25 tahun
- Rata-rata nilai Matematika minimal 6,0
- Bersedia ditempatkan di Tangerang
- Bersedia bekerja dengan sistem shift
Asisten Engineer
Kualifikasi :
- Diutamakan laki-laki
- Pendidikan min. SMK Jurusan Teknik
- Usia maksimal 25 tahun
- Rata-rata nilai Matematika minimal 6,0
- Bersedia ditempatkan di Tangerang
- Bersedia bekerja dengan sistem shift
Operator Produksi
Kualifikasi :
- Laki-laki/Perempuan
- Teliti
- Pendidikan minimal SMA/K/Sederajat
- Usia maksimal 25 tahun
- Rata-rata nilai Matematika minimal 6,0
- Bersedia ditempatkan di Tangerang
- Bersedia bekerja dengan sistem shift
Operator Logistik
Kualifikasi :
- Diutamakan laki-laki
- Usia maksimal 27 tahun
- Pendidikan minimal SMA/K/Sederajat
- Rata-rata nilai Matematika minimal 6,0
- Bersedia ditempatkan di Tangerang
- Bersedia bekerja dengan sistem shift
Asisten Manufacturing Excellence
Kualifikasi :
- Diutamakan laki-laki
- Usia maksimal 30 tahun
- Pendidikan min. SMK Jurusan Kelistrikan/Mesin/Komputer Jaringan/Otomasi Industri
- Memiliki kemampuan perakitan sistem elektrik arus lemah
- Rata-rata nilai Matematika minimal 6,0
- Bersedia ditempatkan di Tangerang
- Bersedia bekerja dengan sistem shift
Persyartan (Wajib)
- Foto 3×4 (2 lembar)
- Fotokopi KTP
- Fotokopi SKCK Aktif
- Fotokopi Surat Sehat Aktif
- Fotokopi Ijazah terakhir/SKL
- Fotokopi SKHUN/Transkip Nilai
- Daftar Riwayat Hidup (CV)
- Surat Pengalaman Kerja (Jika ada)
Bagi Anda yang berminat, kirimkan lamaran secara langsung / melalui POS ke:
Jl. Industri Raya IV, Blok AG No.8, Kawasan Industri Jatake, Tangerang, Banten
Tuliskan: NAMA_POISISI_NO HP (Dipojok kanan amplop)
Hati-hati penipuan!
Proses rekrutmen tidak dipungut biaya apapun
baca juga :
Lowongan Kerja Kepala Unit Dompet Duafa (Penempatan Kantor Unit Tangerang)
Tolong cariin lowongan buat welder GMAW dong
Baik , klik loncengnya untuk berlanggnan agar notifikasi update.
Siao ka, klik lonceng di website ini untuk berlangganan info dari kami